Friday, December 18, 2009

Menyembunyikan user account pada Windows XP

Saat Anda mulai memakai komputer maka akan muncul welcome screen dan akan tampil semua user account pada komputer tersebut. Dengan tips di bawah ini Anda dapat menyembunyikan user account yang Anda inginkan.

Key : HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Winlogon\SpecialAccounts\UserList
Value Name : nama user account yang akan disembunyikan
Data Type : REG_DWORD (DWORD Value)
Data : 0 untuk menyembunyikan dan 1 untuk menampilkan kembali.
Baca Selengkapnya......

Thursday, October 8, 2009

Menghancurkan Virus DeadLock

HAti-hati denganvirus Deadlock ini, seluruh file data dan windows bisa dirusaknya. Maka baca info berikut yang dicuri dari sini.

Deadlock alias Tibs.DKKR
Virus kampanye Pemilu yang anti KKN dan teroris

1. Disable [System Restore] selama proses pembersihan. Masuk menu Start>>Control Panel>>System>>System Restore>>Pilih turn off
2. Matikan proses virus yang aktif di memori, gunakan tools pengganti Task Manager, seperti Process Explorer, kemudian matikan proses yang mempunyai nama mysql.exe dan apache.exe

Silahkan download tools tersebut di url berikut:
http://technet.microsoft.com/en-us/sysinternals/bb896653.aspx

3. Agar virus ini tidak dapat aktif kembali sebaiknya blok file tersebut agar tidak dapat di eksekusi dengan mendaftarkan pada Software Restriction Policies. Fitur ini hanya ada pada komputer dengan sistem operasi Windows XP Professional/Windows Server 2003/Windows Vista dan Windows Server 2008, dengan cara:

- Klik menu [Start]
- Klik menu [Run]
- Pada kotak dialog RUN, ketik perintah SECPOL.MSC kemudian klik tombol [OK]
- Setelah muncul layar Local Security Settings, klik kanan pada menu Software Restriction Policies lalu klik Create New Policies
- Pada menu Software Restriction Policies, klik Additional Rules
- Klik kanan pada Additional Rules, kemudian pilih New Hash Rule..., kemudian akan muncul layar New Hash Rule
- Pada kolom File hash klik tombol Browse kemudian arahkan ke direktori [C:-Windows-system32-apache.exe]
- Kemudian klik tombol [Open]
- Pada kolom Security level pilih [Disallowed]
- Pada kolom description boleh di isi atau dikosongkan saja
- Klik tombol [Apply]
- Klik tombol [Ok]

Catatan:
Jika komputer Anda tidak terinstall Windows XP Professional/2003 Server/Vista/2008 lewati langkah ini.

4. Hapus string registry yang sudah diubah oleh virus. Untuk mempercepat proses perbaikan salin script di bawah ini pada program notepad kemudian simpan dengan nama repair.inf kemudian jalankan file tersebut dengan cara
- Klik kanan file repair.inf
- Klik [Install]

[Version]
Signature="$Chicago$"
Provider=Vaksincom

[DefaultInstall]
AddReg=UnhookRegKey
DelReg=del

[UnhookRegKey]
HKLM, Software-CLASSES-batfile-shell-open-command,,,"""%1"" %*"
HKLM, Software-CLASSES-comfile-shell-open-command,,,"""%1"" %*"
HKLM, Software-CLASSES-exefile-shell-open-command,,,"""%1"" %*"
HKLM, Software-CLASSES-piffile-shell-open-command,,,"""%1"" %*"
HKLM, Software-CLASSES-regfile-shell-open-command,,,"regedit.exe "%1""
HKLM, Software-CLASSES-scrfile-shell-open-command,,,"""%1"" %*"
HKLM, SOFTWARE-Microsoft-Windows NT-CurrentVersion-Winlogon, Shell,0, "Explorer.exe"
HKLM, SYSTEM-ControlSet001-Control-SafeBoot, AlternateShell,0, "cmd.exe"
HKLM, SYSTEM-ControlSet002-Control-SafeBoot, AlternateShell,0, "cmd.exe"
HKLM, SYSTEM-CurrentControlSet-Control-SafeBoot, AlternateShell,0, "cmd.exe"
HKCU, Software-Microsoft-Windows-CurrentVersion-Policies-Explorer, NoDriveTypeAutoRun,0x000000ff,255
HKLM, SOFTWARE-Microsoft-Windows-CurrentVersion-policies-Explorer, NoDriveTypeAutoRun,0x000000ff,255


[del]
HKCU, Software-Microsoft-Windows-CurrentVersion-Run, apache
HKLM, Software-Microsoft-Windows-CurrentVersion-Run, mysql

5. Hapus file induk virus yang ada di direktori

- C:-Windows-system32-apache.exe
- C:-Windows-system32-mysql.exe

6. Untuk pembersihan optimal dan mencegah infeksi ulang, install dan scan dengan menggunakan antivirus yang up-to-date.

Anda juga dapat menggunakan Norman Malware Cleaner, silahkan download tools tersebut di alamat berikut http://www.norman.com/support/support_tools/58732/en-us

Catatan:
Jika komputer yang terinfeksi Deadlock ini tidak dapat melakukan booting Windows dengan muncul pesan error NTLDR Is Missing sebaiknya lakukan install ulang, sedangkan untuk data yang telah dihapus silahkan Anda recovery dengan menggunakan software recovery seperti GetData Back/Easy Recovery/Recovery my Files, tetapi hal ini tidak akan menjamin semua data akan dapat diselamatkan.
Baca Selengkapnya......

Wednesday, August 26, 2009

File Read Only Terus!!

Pernah ngalamin trouble soal file yang selalu read only?? Ingin kita save tapi selalu gagal karena attributnya selalu read only?? biasanya terjadi jika ada pembatasan hak akses user limited.


coba dulu dah tips gw

1. tools -> folder option -> view -> uncek use simple sharing
2. kil kanan drive "D:" atau "C:" -> sharing & security -> security -> centang full control
3. jangan lupa minum MILO setiap hari dan banyak berdoa kepada Tuhan YME
selesai
Baca Selengkapnya......

Friday, August 14, 2009

Windows Lama bet da ah Shutdown nya

Windows lu suka lama gak shutdownnya?? klo iya coba dah string registry gw ni. Yah moga-moga aja bisa. Namanya juga usaha..

caranya:

1.Klik: START —– RUN —- ketik : REGEDIT
2.Cari: HKEY_LOCAL_MACHINE, kemudian klik : (+)
3.Cari: SYSTEM, terus klik lagi (+)

kemudian pada Controlset001, pilih : Control

4.Kemudian klik kanan pada: WaitToKilServiceTimeOut
kemudian pilih : Modify
5.Rubah setting valuenya dari 20000 menjadi 2000
6.Kemudian klik : OK, dan tutup jendela registry.

Setelah itu kita coba melakukan Shutdown kembali …

atau mau cara lengkap.nih..

1.Ganti HKEY_CURRENT_USER\CONTROL PANEL\DESKTOP\
WaitToKillAppTimeout Dari 20000 ke 1000;

2.Ganti HKEY_CURRENT_USER\CONTROL PANEL\DESKTOP\
HungAppTimeout dari 5000 ke 1000;

3.HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CURRENTCONTROLSET\
CONTROL\WaitToKillServiceTimeout dari 20000 ke 1000;

4.Ganti HKEY_USERS\.DEFAULT\CONTROL PANEL\DESKTOP\
WaitToKillAppTimeout dari 20000 ke 1000.
Baca Selengkapnya......

Saturday, August 1, 2009

Memunculkan user Administrator dan mereset passwordnya

Mungkin loe pernah mengalami masalah pada windows yang loe pake, terus loe pengen nampilin user administrator, karena user admin loe gak muncul!! waduh kabur kemana tu user ya!! atau u mau mereset passwdnya karena lupa atau dirubah orang gila
Santai bro..bikin kupi dulu sana. Nih gw ada string OKeh buat loeh,heheeh..

Menampilkan user administrator dan mereset passwordnya

Cara 1
1. Masuk regedit HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Winlogon\SpecialAccounts \UserList
2. New > Dword > administrator
3. value 1

Truss restart PC

klo masih gak muncul,
Cara 2
1. loe musti repair windows. Nah saat repair loe pencet SHIFT + F10, abis ntu tampil cmd, terus u masuk regedit, dah terus loe rubah dah tuh string diatas
2. pada cmd ketik nusrmgr.cpl, lalu akan masuk ke user account dan user admin pun muncul
3. klik user admin dan rubah passwordnya
selesai..heheee...
Baca Selengkapnya......

Tuesday, June 2, 2009

Explorer.exe hilang

Explorer.exe milik windows hilang sehingga gak bisa akses data melalui windows explorer??
santai jangan panik ada caranya coy, kali aja berhasil.
Berdoa dulu sebelum mencoba. Walau bagaimanapun kehendak ada di tangan Tuhan

cara 1:
coba restore aja explorer.exe-nya.
boot pake CD-nya (XP).
tekan [R] utk masuk Recovery Console, lalu ketik:
Code:
expand X:\I386\explorer.ex_ %SystemRoot%\explorer.exe
catatan: ganti X dgn abjad CD/DVD-ROM Anda.
Restart dan masuk Windows, trus run:
Code:
SFC /SCANNOW


cara 2:
lewat registry
Delete key :
*HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Image File Execution Options\explorer.exe
*HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows NT\CurrentVersion\Image File Execution Options\iexplorer.exe
Kemudian restart

Cara 3:
Copy file explorer dan explorer.exe lalu yang ada di komputer lain yg sehat.
Paste kan ke C:\Windows melalui cmd
Lalu jalankan melalui task manager, tau kan caranya?? tau dongg..

Tips: klo gw sih selalu instal explorer XP. Aplikasi tambahan pengganti win explorer.
jadi klo win explorer hilang gw masih bvisa akses melalui explorer XP
Good luck
Baca Selengkapnya......

Monday, June 1, 2009

Mengaktifkan System Restore

Buat u yang system restorenya ngaco, rusak, eror atau apalah yang bikin u pusing, mungkin u udah utak atik apanya lah tapi masih eror aja. nih gw kasih tau beberapa cara untuk mengaktifkan lagi system restore.
ketik run --> gpedit.msc --> computer configuration --> administrative templates --> system --> system restore. nah u ganti dah tu settingannya
Cara yang lain lewat registry


* HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Services\Sr
* HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Services\Srservice
* HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\WindowsNT\CurrentVersion\SystemRestore
Baca Selengkapnya......

Administrative Tools "Acces Denied"

Komponen di dalam administrative tools gak bisa dibuka, keterangannya "acces denied",
sebelumnya si kena virus, tapi setelah tu viruz ilang tetep aja gak bisa. setelah melakukan penelitian, eh akhirnya bisa jg. nih caranya dibawah ini..

Buka Windows explorer --> tools --> folder option -- > file types --> trs cari file .msc --> terus open with pakai prog Micro Management Console(adanya di system32)


Baca Selengkapnya......

Command Windows

Gw ada command2 untuk Windows XP yg bisa dijalanlan langsung dari menu Command Prompt. Siapa tau bisa berguna kalau2 OS u crash.
Semoga bermanfaat.

Accessibility Controls : access.cpl
Add Hardware Wizard : hdwwiz.cpl
Add/Remove Programs : appwiz.cpl
Administrative Tools : control.exe admintools
Automatic Updates : wuaucpl.cpl
Bluetooth Transfer Wizard : fsquirt
Calculator : calc
Certificate 5a0 Manager : certmgr.msc
Character Map : charmap
Check Disk Utility : chkdsk
Clipboard Viewer : clipbrd
Command Prompt : cmd
Component Services : dcomcnfg
Computer Management : compmgmt.msc
Date and Time Properties : timedate.cpl
DDE Shares : ddeshare
Device Manager : devmgmt.msc


Direct X Control Panel (if installed) : directx.cpl
Direct X Troubleshooter : dxdiag
Disk Cleanup Utility : cleanmgr
Disk Defragment : dfrg.msc
Disk Management : diskmgmt.msc
Disk Partition Manager : diskpart
Display Properties : control.exe desktop
Display Properties : desk.cpl
Display Properties (w/Appearance Tab Preselected) : control.exe color
Dr. Watson System Troubleshooting Utility : drwtsn32
Driver Verifier Utility : verifier
Event Viewer : eventvwr.msc
File Signature Verification Tool : sigverif
Findfast : findfast.cpl
Folders Properties : control.exe folders
Fonts : control.exe fonts
Fonts Folder : fonts
Free Cell Card Game : freecell
Game Controllers : joy.cpl
Group Policy Editor (XP Prof) : gpedit.msc
Hearts Card Game : mshearts
Iexpress Wizard : iexpress
Indexing Service : ciadv.msc
Internet Properties : inetcpl.cpl
Java Control Panel (if installed) : jpicpl32.cpl
Java Control Panel (if installed) : javaws
Keyboard Pro 5a0 perties : control.exe keyboard
Local Security Settings : secpol.msc
Local Users and Groups : lusrmgr.msc
Logs You Out Of Windows : logoff
Mcft Chat : winchat
Minesweeper Game : winmine
Mouse Properties : control.exe mouse
Mouse Properties : main.cpl
Network Connections : control.exe netconnections
Network Connections : ncpa.cpl
Network Setup Wizard : netsetup.cpl
Nview Desktop Manager (if installed) : nvtuicpl.cpl
Object Packager : packager
ODBC Data Source Administrator : odbccp32.cpl
On Screen Keyboard : osk
Opens AC3 Filter (if installed) : ac3filter.cpl
Password Properties : password.cpl
Performance Monitor : perfmon.msc
Performance Monitor : perfmon
Phone and Modem Options : telephon.cpl
Power Configuration : powercfg.cpl
Printers and Faxes : control.exe printers
Printers Folder : printers
Private Character Editor : eudcedit
Quicktime (If Installed) : QuickTime.cpl
Regional Settings : intl.cpl
Registry Editor : regedit
Registry Editor : regedit32
Removable Storage : ntmsmgr.msc
Removable Storage Operator Requests : ntmsoprq.msc
Resultant Set of Policy : rsop.msc
Resultant Set of Policy (XP Prof) : rsop.msc
Scanners and Cameras : sticpl.cpl
Scheduled Tasks : control.exe schedtasks
Security Center : wscui.cpl
Services : services.msc
Shared Folders : fsmgmt.msc
Shuts Down Windows : shutdown
Sounds and Audio : mmsys.cpl
Spider Solitare Card Game : spider
SQL Client Configuration : cliconfg
System Configuration Editor : sysedit
System Configuration Utility : msconfig
System File Checker Utility : sfc
System Properties : sysdm.cpl
Task Manager : taskmgr
Telnet Client : telnet
User Account Management : nusrmgr.cpl
Utility Manager : utilman
Windows Firewall : firewall.cpl
Windows Magnifier : magnify
Windows Management Infrastructure : wmimgmt.msc
Windows System Security Tool : syskey
Windows Update Launches : wupdmgr
Windows XP Tour Wizard : tourstart
Wordpad : write
Baca Selengkapnya......